Minggu, 04 September 2005

Blog, Apa itu ?

Tulisan ini mencoba menerangkan apa itu Blog / Weblog dari berbagai sudut. Walo sebenernya di awal tidak ditulis untuk dibaca di layar komputer (karenanya terlalu panjang untuk konsumsi online) tapi mudah-mudahan tulisan ini bisa dinikmati juga, atau kalo gak, di print aja :) Binatang Yang Bernama BLOG Kamu ada di depan komputer, modem sudah terpasang dan siap menjelajah Internet, website apa yang sedang menarik sekarang? Apa yang sedang "trend" di Internet? Link-link apa saja yang menarik? Jangan kuatir, ada banyak Blog di luar sana yang...